Minggu, 31 Mei 2015

Pasar Gurame Hidup

PASAR GURAME HIDUP  merupakan pusat salah satu jenis perikanan ikan air tawar yang menguasai seluruh indonesia terutama ikan gurame/ gurameh/ gurami dari semua ukuran, mengikuti kebutuhan konsumen
Ikan Gurame merupakan salah satu komoditi perikanan air tawar yang cukup penting apabila dilihat dari permintaannya yang cukup besar dan harganya yang relatif tinggi dibandingkan dengan ikan air tawar lainnya seperti ikan mas, nila, tambakan dan tawes, dan merupakan salah satu sumber protein yang cukup tinggi. Bagi masyarakat umum, ikan ini dipandang sebagai salah satu ikan bergengsi dan biasanya disajikan pada acara-acara yang dianggap penting. Oleh sebab itu, tidak mengherankan apabila ikan gurami menjadi salah satu komoditi unggulan di sektor perikanan air tawar.
Jadi Bila Mana Anda  mau membeli ikan air tawar seperti, ikan gurame/ gurami, nener/ susuh/ larva, di PASAR GURAME HIDUP lah tempatnya . HUB. JOHAN  08111108455




Tidak ada komentar:

Posting Komentar